Berita Desa
-
PENGUMUMAN GANGGUAN LISTRIK
18 Juni 2025 20:09:48 WIB setyawatiBAHWA BESOK AD PEMADAMAN LISTRIK DARI PLN BERKAITAN DENGAN PEMBENAHAN ATAU PEMBERSIHAN POHON YANG DEKAT DENGAN JARINGAN ..selengkapnya
-
PERTANGGUNGJAWABAN BUMKAL BINA SEJAHTERA TAHUN 2024
17 Juni 2025 09:19:12 WIB setyawatiKelor17 Juni 2025 terlaksana pertanggungjawaban BUMKAL Bina Sejahtera Kelor,hadir pengawas BUMKAL,Pengurus Bumkal,Lurah Bamuskal,wakil Unsur lembaga,Dalam sambutannya Lurah Kelor suratman menyampaikan pentingnya Bumkal untuk kesejahteraan masyarakat Bumkal Kelor masih kurang eksis mengingat pengurus ..selengkapnya
-
PROSES PEMBUATAN MEDIA SEMAI B2SA KELOR
16 Juni 2025 14:52:17 WIB setyawati16 Juni 2025 B2SA kelor melaksanakn kegiatan pengisian media semai untuk bibit cabai,tomat,hadir seluruh anggota di lokasi Omah Godhong Kelor,persiapan media semai ini untuk benih cabai,terong, ..selengkapnya
-
APEL SENIN PEMERINTAH KALURAHAN
16 Juni 2025 14:40:18 WIB setyawatiKelor 16 Juni 2025 terlaksana apel yang di ikuti Lurah beserta pamong dan staf,apel pagi ini dalam amanatnya Lurah Kelor Suratman menyampaikan tentang ucapan trimakasih atas kesuksesan teman teman panitia, atas kerja kerasnya hingga pengisian pamong tahun ini berjalan dengan lancar dan terkendali aman,transparan,tahap ..selengkapnya
-
UJIAN CALON PAMONG KALURAHAN KELOR
14 Juni 2025 13:21:42 WIB setyawatiKelor 14 Juni 2025,tahapan pengisian pamong sampai pada ujian pamong kalurahan untuk posisi Kamituo dan dukuh sudimoro, ujian ini berlangsung dari pukul 07:00 dengan oeserta posisi calon kamituo 10 dan 3 calon dukuh sudimoro yang lolos adminiatrasi dan berhak mengikuti ujian, dalam pembukaan ujian ..selengkapnya
-
PELATIHAN DESA PRENEUR K45PAK HARI KE DUA
13 Juni 2025 12:16:34 WIB setyawatiKelor 13 Juni 2025 petihan bagi kelompok desa preneur Makmur Kelor memasuki hari ke dua, untuk materi pada hari ini packaging narasumber oleh Ratna Listiyani dari Dinas Koprasi UKM Propinsi,dan pembuatan konten pemasaran yang disampaikan oleh Latif pramana dari tim K45PAK,peserta bersemangat karena ..selengkapnya
-
PELATIHAN DESA PRENEUR MODEL K45PAK
12 Juni 2025 09:48:40 WIB setyawatiKelor 12 Juni , terlaksanapelatihan bagi anggota desa preuner hari pertama , hadirLurah Kelor Suratman , Pamong, Pendampingdesa Preneur, sebagai naraaumber Dokter Duddy Roesmara Donna,materi hari pertama ini tentang manajemem pemasaran Global, dalam sambutannya Lurah menyampaikam kegiatan ini adalah ..selengkapnya
-
PERSIAPAN MUSKAL PERTANGGUNGJAWABAN BUMKAL
11 Juni 2025 20:20:54 WIB setyawatiKelor 11 Juni 2025,terlakasana rapat koordinasi persiapan musyawarah pertanggungjawaban Badan Usaha Milik Kaurahan atau BUMKal tahun 2024,hadir lurah Suratman,Kasi Kaur, Pendamping Desa Pemberdayaan,Ketua Bumkal,dalam sambutannya Supar Ketua BUMKal menyampaikan bahwa Keadaan Bumkal masih sangat perlu ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kalurahan Kelor Ikuti Zoom Panen Raya Nasional dan Pengumuman Swasembada Pangan dari Kementerian Per
- Posyandu Mawar Kelor Gelar Kegiatan Posyandu Anak
- Kalurahan Kelor Ikuti Rapat Koordinasi Kelembagaan dan Usaha KDKMP
- KWT Srikandi Kelor Gelar Tutup Buku 2025, Evaluasi Kegiatan dan Susun Program 2026
- Perayaan Natal di Gereja Kelor Berlangsung Khidmat, Dihadiri Kapolsek, Kapolres, dan Warga Kalurahan
- Perayaan Malam Natal di Gereja Kelor Berlangsung Khidmat dan Aman
- Perwakilan Ditjen Hortikultura Kementerian Pertanian Kunjungi Demplot KWT Glowing Ceria di Dusun Sud








