PLENO DPTb Desa Kelor
21 Maret 2019 10:17:46 WIB
Kelor, 18 Maret 2019 di sekretariat PPS Desa kelor telah dilaksanakan Pleno Daftar Pemilih Tambahan, di hadiri oleh wakil caleg dari Partai Golkar(Karyati), Panwas Desa ( Sarpo),PPK Kecamatan(Eko Purwanto), dan PPS Desa Kelor, Pelayanana A.5(pindah memilih) sudah ditutup pada tanggal 17 Maret 2019 pukul 16:00 wib, jumlah A.5 yang terdaftar sejumlah 11 pemilih (masuk maupun keluar)BA yang di bacakan oleh ketua PPSDesa kelor berisi tentang jumlah pemilih masuk adalah 5 pemilih dan jumlah pemilih keluar adalah 6 pemilih.dari jumlah DPTHP 2(Daftar Pemilih Tetap Hasil PerbaikaN 2) sejumlah 2520 pemilih menjadi 2519 pemilih.
Dokumen Lampiran : PLENO DPTb Desa Kelor
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kalurahan Kelor Rayakan Hari Guru Nasional dengan Penuh Apresiasi dan Kebersamaan
- HADEGING NAGARI KE-279 KARATON NGAYOGYAKARTA HADININGRAT TAHUN DAL 1959
- EVALUASI KEGIATAN B2SA KE-3
- POSYANDU REMAJA NGUNUTLOR “KANTHIL” GELAR KEGIATAN PEMBINAAN KESEHATAN UNTUK GENERASI MUDA
- POSYANDU TERATAI KALURAHAN KELOR GELAR LAYANAN KESEHATAN RUTIN UNTUK MASYARAKAT
- JUMAT BERSIH SPS TUNAS MELATI KELOR WUJUDKAN LINGKUNGAN BELAJAR YANG SEHAT DAN NYAMAN
- KEGIATAN MERABUK SAYUR DI KB AL INSANI KELOR TANAMKAN CINTA LINGKUNGAN SEJAK USIA DINI
.jpeg)










