PEMASANGAN LAMPU JALAN OLEH DISHUB KABUPATEN GUNUNGKIDUL
06 November 2018 10:42:08 WIB
Hari ini dilaksanakan pemasangan lampu jalan raya oleh Dishub Kabupaten Gunungkidul. Lokasi pemasangan didepan balai Desa Kelor ke timur sebanyak 3 titik. Dengan keberadaan lampu jalan raya dijalur sebelah depan Balai Desa ke arah Desa Ngipak sangat membantu kenyamanan dan keselamatan pemakai jalan. Beberapa bulan yang lalu terjadi beberapa kali kejahatan di jalur tersebut dikarenakan memang jalur sepi dan tanpa ada lampu penerangan jalan raya. Belum ada dua bulan informasi tentang kebutuhan lampu ini Dishub Kabupaten Gunungkidul dengan cepat telah menanggapi keluhan masyarakat Kelor, kerjasama yang luar biasa ini tentu masyarakat memberikan apresiasi kepada Dishub Kabupaten Gunungkidul, selain memasang lampu penerangan jalan juga telah memasang rambu rambu lalu lintas untuk kepentingan dan kenyamanan bersama.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PEMBINAAN REPRODUKSI PADA REMAJA
- RAPAT KELEMBAGAAN DANA KEISTIMEWAAN
- PERTEMUAN RUTIN KELOMPOK DESA PREUNER
- PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI BULAN NOVEMBER 2014
- PELANTIKAN KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA KELOR
- RAKOR EVALUASI PENGELOLAAN WEBSITE DAN MEDSOS KALURAHAN SE KABUPATEN GUNUNGKIDUL
- KEGIATAN KWT KALURAHAN KELOR