FESTIVAL LAPAK PERPUSERU DI JAKARTA
28 September 2018 14:00:30 WIB
Kembali Anjar Priyanto mengikuti kegiatan yang berhubungan dengan perpustakaan Desa. Kali ini mengikuti kegiatan Festival Lapak Perpuseru di Casabalanka Mall Jakarta.Acara ini diikuti 40 Kabupaten/Kota se Indonesia. Talkshow dalam pembukaan Festival Lapal Perpuseru ini hadir Kepala Perpusnas, Perpuseru, artis Natasya dan Anjar Priyanto impek perpustakaan dari Desa Kelor. Festival ini menampilkan impek dari perpustakaan Gunungkidul seperti batik walang, gelang, kaos, thiwul dsb. Pengalaman yang luar biasa ini sudah selayaknya menjadi pemicu kepada perpustakaan yang ada untuk meningkatkan minat pembaca serta mewujudnyatakan dalam kegiatan sehari hari di masyarakat. Berawal dari Talkshow di Radio, Ambarukmo Hotel, Pulau Bali, Kota Bandung dan sekarang di Jakarta perpustakaan yang kecil ini mampu membuat perubahan luar biasa dalam kehidupan sosial ekonomi masyarakat. Dari Gunungkidul peserta yang mengikuti acara ini adalah Heryanti Kepala DPK, Purwanti Dinas DPK, Ulfa perpusdes Desa Sambeng dan Anjar Priyanto impek perpustakaan Desa Kelor.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Posyandu Lansia Slametan Wujud Kepedulian Kesehatan Warga Usia Senja
- KWT Srikandi Tanam Cabai Rawit, Terima Bantuan Bibit Jahe dari KKN Duta Bangsa Surakarta
- Kelompok B2SA PKK Kalurahan Kelor Gelar Pertemuan Rutin
- Kalurahan Kelor Ikuti Zoom Panen Raya Nasional dan Pengumuman Swasembada Pangan dari Kementerian Per
- Posyandu Mawar Kelor Gelar Kegiatan Posyandu Anak
- Kalurahan Kelor Ikuti Rapat Koordinasi Kelembagaan dan Usaha KDKMP
- KWT Srikandi Kelor Gelar Tutup Buku 2025, Evaluasi Kegiatan dan Susun Program 2026













