PERSIAPAN PENILAIAN PERPUSTAKAAN NUSANTARA DARI PERPUSKAB
29 Agustus 2018 10:26:59 WIB
Minggu ini berdasarkan surat edaran yang telah diterima Desa Kelor, pengelola dan Perangkat Desa Kelor mulai membenahi beberapa hal di Perpustakaan Nusantara. Sudah menjadi berita bahwa hasil dari membaca buku dan browsing di internet Perpustakaan Nusantara, kelompok petani muda di Padukuhan Slametan telah memetik hasilnya dengan produk pertanian. Bertanam cabai, sayuran dan sekarang ini mencoba menanam 2 ton bibit bawang merah. Anggota dari kelompok ini telah melakukan presentasi di radio, mengikuti loka karya di Ambarukmo hotel dan bahkan sampai di Bali dalam kegiatan yang sama. Kegiatan pembenahan administrasi dan penambahan buku juga memotivasi masyarakat untuk gemar membaca buku bukan hal ringan, namun kegiatan ini harus terus dilakukan agar dengan Perpustakaan ini masyarakat Desa Kelor semakin banyak pengetahuan untuk dijadikan modal dalam meningkatkan taraf perekonomian juga bidang lainnya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Posyandu Lansia Slametan Wujud Kepedulian Kesehatan Warga Usia Senja
- KWT Srikandi Tanam Cabai Rawit, Terima Bantuan Bibit Jahe dari KKN Duta Bangsa Surakarta
- Kelompok B2SA PKK Kalurahan Kelor Gelar Pertemuan Rutin
- Kalurahan Kelor Ikuti Zoom Panen Raya Nasional dan Pengumuman Swasembada Pangan dari Kementerian Per
- Posyandu Mawar Kelor Gelar Kegiatan Posyandu Anak
- Kalurahan Kelor Ikuti Rapat Koordinasi Kelembagaan dan Usaha KDKMP
- KWT Srikandi Kelor Gelar Tutup Buku 2025, Evaluasi Kegiatan dan Susun Program 2026












