PENGOLAHAN PANGAN DENGAN ILMU KEWIRAUSAHAAN
02 Agustus 2018 13:52:45 WIB
KKN Universitas Sebelas Maret kembali mengadakan kegiatan untuk masyarakat Padukuhan Slametan Desa Kelor dengan mengadakan penyuluhan kewirausahaan. Raden Kunto Adi S.P.M.P dosen Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret sebagai nara sumber dari kegiatan tersebut. Dilaksanakan tanggal 1 Agustus 2018, peserta yang mengikuti acara tersebut anggota unit karang taruna dan ibu ibu rumah tangga. Materi yang singkat dan padat ini menjadi motivasi masyarakat untuk meningkatkan daya jual produksi pertanian. Sebab hasil produksi petani apabila hanya dijual langsung tanpa dikemas atau dikelola sedemikian rupa akan menghasilkan nilai jual rendah, untuk meningkatkan nilai jual tentu perlu dikemas dan dikelola dengan cara meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan. Masyarakat tentu perlu merespon ini dengan mempraktekkannya, karena begitu banyak hasil pertanian yang ada di wilayah Desa Kelor.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PEMBINAAN REPRODUKSI PADA REMAJA
- RAPAT KELEMBAGAAN DANA KEISTIMEWAAN
- PERTEMUAN RUTIN KELOMPOK DESA PREUNER
- PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI BULAN NOVEMBER 2014
- PELANTIKAN KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA KELOR
- RAKOR EVALUASI PENGELOLAAN WEBSITE DAN MEDSOS KALURAHAN SE KABUPATEN GUNUNGKIDUL
- KEGIATAN KWT KALURAHAN KELOR