RAPAT KOORDINASI HASIL DESK ANGGARAN TAHUN 2023
setyawati 16 Desember 2022 09:20:06 WIB
Senin 12 Desember 2022,terlaksana rapat koordinasi atau rakor pamong,hadir lurah Suratman dan kasi kaur,dalam rakor ini di bahas tentang hasil desk Rancangan Pendapatan Anggaran Belanja Kalurahan atau RAPBKal tahun anggaran 2023,dalam penyusunan RAPBKal ini merujuk pada PERMENDES 08 Tahun 2022 tentang prioritas dana desa serta Perbub Nomor 72 tahun 2022 tentang Pedoman penyusunan APBDES 2023,serta PERBUB Nomor 46 tahun 2023 tentang Standard Satuan Harga dan Biaya Umum Tahun Anggaran 2023,
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PEMBINAAN REPRODUKSI PADA REMAJA
- RAPAT KELEMBAGAAN DANA KEISTIMEWAAN
- PERTEMUAN RUTIN KELOMPOK DESA PREUNER
- PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI BULAN NOVEMBER 2014
- PELANTIKAN KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA KELOR
- RAKOR EVALUASI PENGELOLAAN WEBSITE DAN MEDSOS KALURAHAN SE KABUPATEN GUNUNGKIDUL
- KEGIATAN KWT KALURAHAN KELOR